adjar.id - "Selamat bersenang-senang" dalam bahasa Inggris biasanya diungkapkan dengan istilah "have fun!".
Nah, sebenarnya ada beberapa variasi istilah untuk mengatakan "selamat bersenang-senang", Adjarian.
Yuk, simak contohnya!
Cara Mengungkapkan "Selamat Bersenang-senang" dalam Bahasa Inggris
1. Have fun! = Selamat bersenang-senang!
2. Amuse yourself! = Selamat bersenang-senang!
3. Have a great time! = Selamat bersenang-senang!
4. Have a good time! = Selamat bersenang-senang!
5. Have a blast! = Semoga menyenangkan!
6. Enjoy your time here! = Nikmati waktumu di sini!
7. May you have a great time! = Semoga waktumu menyenangkan!
Baca Juga: Cara Mengatakan 'Baik' dalam Bahasa Inggris selain dengan Kata 'Kind'