Perbedaan Penggunaan 'Despite' dan 'In Spite of' dalam Bahasa Inggris

By Jestica Anna, Jumat, 25 November 2022 | 10:00 WIB
Kata despite dan in spite of memiliki perbedaan dalam penggunaannya. (Pixabay)

Hal ini disebabkan karena penggunaan "despite" lebih fleksibel, bisa diletakkan di awal kalimat atau di tengah kalimat sebagai penghubung antarklausa.

O iya, perlu diingat, penggunaan despite diikuti oleh kata benda (noun) atau gerund (verb-ing).

Contoh penggunaan:

1. Despite the rainy night, Dika still comes to the airport.

(Meski malam hujan, Dika tetap datang ke bandara.)

2. I need to leave despite wanting to stay in Solo

(Aku harus pergi meskipun ingin tinggal di Solo)

In Spite of

Frasa "in spite of" digunakan dalam situasi informal, biasanya ketika berbicara dengan kerabat atau teman dekat.

Sama halnya dengan "despite", frasa "in spite of" juga dapat diletakkan di awal dan tengah kalimat.

Selain itu, "in spite of" juga harus diikuti oleh kata benda atau gerund (verb-ing).

Contoh penggunaan:

Baca Juga: Perbedaan Penggunaan Afraid dan Scared dalam Bahasa Inggris