Contoh Puisi untuk Guru dalam Bahasa Inggris

By Aldita Prafitasari, Rabu, 23 November 2022 | 15:20 WIB
Membuat puisi untuk guru dapat dilakukan untuk memperingati Hari Guru Nasional. (Freepik)

adjar.id - Di bawah ini ada contoh puisi untuk guru dalam bahasa Inggris, Adjarian.

Memperingati dan memeriahkan Hari Guru Nasional bisa dilakukan dengan berbagai cara. Misalnya dengan membuat puisi untuk guru.

Puisi tersebut nantinya dapat kita persembahkan pada guru pada momen Hari Guru Nasional yang diperingati tanggal 25 November.

Dalam bahasa Inggris puisi disebut dengan poem.

Rangkaian kalimat yang ada pada puisi biasanya menggambarkan perasaan atau hal yang ingin kita ekspresikan.

O iya, saat menulis puisi jangan lupa untuk memperhatikan beberapa unsur pembangun puisi seperti gaya bahasa, rima, dan diksi.

Nah, sekarang kita simak contoh puisi untuk guru dalam bahasa Inggris di bawah ini, yuk!

Yuk, simak!

Contoh Puisi untuk Guru dalam Bahasa Inggris

For My Favorite Teacher

(1st stanza)

Baca Juga: Contoh Puisi untuk Guru, Cocok Disampaikan saat Hari Guru Nasional

  

Every morning I go to school to prepare myself to study

You greet me with enthusiasm and I feel so lucky

It is implied in your eyes that big hope for me so my future becomes sunny

Thank you

(2nd stanza)

Even though thank you is not enough to describe my gratitude

Even though you don't know how much you helped me

Even though one day I have to fight alone

However, thank you

(3rd stanza)

Thank you for the time you have given

Baca Juga: Makna Peringatan Hari Guru Nasional

  

Thank you for the very useful knowledge

Thank you for your patience as wide as the ocean

Thank you for inspiring us every day

(4th stanza)

If my life is like a straight road

The knowledge you gave me helped me illuminate that road

So, thank you

for my favorite teacher.

Nah, itulah contoh puisi untuk guru dalam bahasa Inggris untuk memperingati Hari Guru Nasional, Adjarian.

Coba Jawab!
Apakah dalam puisi di atas bisa ditemukan rima?
Petunjuk: Cek halaman 2-3.

Tonton video di bawah ini, yuk!