Ciri-Ciri dan Contoh Kalimat Persuasif

By Nabil Adlani, Kamis, 10 November 2022 | 19:20 WIB
Kalimat persuasif digunakan untuk membujuk atau mengajak orang lain. (unsplash/Green Chameleon)

Contoh Kalimat Persuasif

Berikut beberapa contoh kalimat persuasif, yaitu:

1. Ayo, kita hemat menggunakan air agar tidak kekeringan!

2. Mari buang sampah pada tempatnya, jika tidak ingin kebanjiran!

3. Ayo, dukung produsen dalam negeri dengan beli produk-produk dalam negeri!

4. Mari bersihkan kelas ini, agar nyaman untuk belajar!

5. Jangan pernah menyerah!

6. Mari makan makanan yang sehat agar terhindar dari penyakit!

7. Ayo, kita jaga kebersihan lingkungan rumah!

8. Ayo, gunakan masker saat beraktivitas di luar rumah!

9. Mari, kita sayangi semua makhluk hidup!

Baca Juga: Ciri-Ciri dan Struktur Teks Persuasif