5 Contoh Perubahan Sosial di Masyarakat

By Nabil Adlani, Selasa, 8 November 2022 | 15:30 WIB
Perubahan sistem komunikasi merupakan salah satu contoh perubahan sosial di masyarakat. (unsplash/Rodion Kutsaiev)

Alat transportasi seperti motor dan mobil semakin memudahkan masyarakat untuk bepergian kemanapun.

3. Perubahan Sistem Komunikasi

Sistem atau alat komunikasi yang digunakan pada zaman dahulu masih menggunakan telepon umum dan surat.

Sekarang, terjadinya perubahan sosial membuat adanya perkembangan dalam sistem komunikasi masyarakat.

Misalnya dengan adanya gadget yang memudahkan masyarakat dalam berkomunikasi dengan adana internet.

4. Perubahan Sikap

Perubahan sikap termasuk salah satu contoh perubahan sosial yang bisa dilihat dari tata cara berperilaku atau berinteraksi dalam masyarakat.

Adanya perubahan tata cara pergaulan atau komunikasi antargenerasi, yaitu generasi muda dan generasi tua.

5. Perubahan Bahasa

Pada zaman dahulu, masyarakat Indonesia masih banyak yang menggunakan bahasa daerahnya masing-masing.

Adanya perubahan sosial membuat banyak orang sudah banyak yang menguasai bahasa Indonesia sebagai bahasa nasional negara Indonesia.

Baca Juga: Faktor-Faktor Pendorong Terjadinya Proses Perubahan Sosial

Selain itu, adanyanya migrasi penduduk membuat banyak orang bisa menguasai bahasa daerah lain.

Nah, itulah beberapa contoh perubahan sosial yang terjadi di masyarakat, salah satunya perubahan gaya berpakaian.

Coba Jawab!

Apa yang dimaksud dengan perubahan sosial?

Petunjuk: Cek halaman 1.

Tonton juga video ini, yuk!