Daerah gurun ini bnayak terdapat di daerah tropis dan berbatasan dengan padang rumput.
Keadaan alam dari padang rumput menuju arah gurun biasanya terlihat semakin gersang karena curah hujan di gurun sangat rendah, yaitu sekitar 250 mm per tahun atau kurang.
3. Tundra
Daerah tundra hanya terdapat di belahan bumi utara dan kebanyakan terletak di daerah lingkungan kutub utara.
Daerah ini, mempunyai musim dingin yang panjang serta gelap dan musim panas yang panjang serta terang terus menerus.
Daerah tundra di kutub bisa mengalami gelap berbulan-bulan, karena matahari hanya mencapai 231.2o LU/LS.
Nah, di daerah tundra tidak ada pohon yang tinggi, tetapi berupa tumbuhan pendek, seperti semak dan lumut.
“Tumbuhan semusim di daerah tundra biasanya berbunga dengan warna yang menyolok dengan waktu pertumbuhan yang sangat pendek.”
4. Hutan Tropis
Di daerah hutan hujan tropis, terdapat ribuan spesies tumbuhan yang mungkin berbeda dengan daerah lain.
Hutan tropis di seluruh dunia memiliki persamaan, sepanjang tahun memiliki cukup air dan keadaan alamnya memungkinkan terjadinya pertumbuhan yang lama.
Baca Juga: Permasalahan Flora dan Fauna di Indonesia, Materi Geografi Kelas 11 Kurikulum Merdeka