Faktor yang Memengaruhi Pengelolaan Sumber Daya Alam Berkelanjutan, Materi Geografi Kelas 11 Kurikulum Merdeka

By Nabil Adlani, Senin, 7 November 2022 | 12:30 WIB
Faktor demografi menjadi salah satu faktor yang memengaruhi pengelolaan sumber daya alam berkelanjutan. (pixels/gdtography)

Banyak wilayah di Indonesia yang masih belum mendapat pemaksimalan pengelolaan sumber daya alam oleh pemerintah.

Hal ini membuat warga bergerak secara mandiri dalam mengelola sumber daya alam di sekitar mereka.

“Pemerintah memiliki peran yang penting dalam pengelolaan sumber daya alam berkelanjutan.”

Nah, itu tadi Adjarian, beberapa faktor yang memengaruhi pengelolaan sumber daya alam berkelanjutan.

Coba Jawab!

Apa yang dimaksud dengan demografi?

Petunjuk: Cek halaman 2.

Tonton juga video berikut, yuk!