adjar.id - Apakah Adjarian bisa menulis pecahan uang dalam bentuk angka dan huruf?
Nah, kali ini kita akan membahas soal-soal bahasa Indonesia seputar penulisan angka dalam bentuk angka dan huruf.
Soal-soal tersebut dapat ditemukan di dalam buku Bahasa Indonesia Kurikulum Merdeka Lihat Sekitar kelas IV, halaman 119.
Mengetahui cara penulisan angka dan nilai dalam bentuk angka dan huruf sangat penting untuk dipelajari, Adjarian.
Sebab, dlaam kehidupan sehari-hari, kita tidak bisa lepas dari penggunaan angka dan uang.
Penulisan uang dalam bentuk angka dimulai dari satuan yang terbesar terlebih dahulu kemudian urut menuju satuan yang semakin kecil.
Misalnya, uang lima ratus lima puluh lima ribu rupiah, maka ditulis Rp550.000.
Pada soal-soal kali ini, tugas kita adalah mengubah penulisan angka dan uang ke dalam bentuk tulisan atau sebaliknya.
Simak bersama pembahasan soalnya berikut, yuk!
Menulis
Salin tabel di bawah ini di buku kalian, lalu lengkapilah.
Baca Juga: Jawab Soal Infografik Uang Kertas Asli, Buku Bahasa Indonesia Kurikulum Merdeka Kelas IV