Nama-Nama Bagian Pohon Kelapa dalam Bahasa Jawa

By Jestica Anna, Kamis, 27 Oktober 2022 | 17:40 WIB
Setiap bagian pohon kelapa memiliki istilah tersendiri dalam bahasa Jawa.
Setiap bagian pohon kelapa memiliki istilah tersendiri dalam bahasa Jawa. (Pexels)

4. Bunga kelapa kuncup = Mancung

5. Buah kelapa muda = Degan

6. Bunga kelapa yang sudah mekar = Manggar

7. Batang pohon kelapa tua = Glugu

8. Cangkang kulit kelapa = Batok

9. Sabut kelapa = Sepet

10. Seludang daun = Tepes

11. Pelepah daun = Blungkang

12. Tulang daun = Biting/sada

Contoh Penggunaan dalam Kalimat

1. Bluluk biasane dienggo gawe gasingan.

Baca Juga: Istilah Arane Woh-wohan atau Nama Biji Buah-buahan dalam Bahasa Jawa