26 Istilah 'Kecemasan' dalam Bahasa Inggris Selain 'Anxiety'

By Aldita Prafitasari, Kamis, 20 Oktober 2022 | 17:20 WIB
Selain 'anxiety', ada beberapa istilah bahasa Inggris lainnya yang juga dapat digunakan untuk mengungkapkan 'kecemasan'.
Selain 'anxiety', ada beberapa istilah bahasa Inggris lainnya yang juga dapat digunakan untuk mengungkapkan 'kecemasan'. (Freepik)

adjar.id - Anxiety berarti 'kecemasan'.

Kecemasan biasa juga disebut dengan kekhawatiran yang berarti rasa takut yang intens, berlebihan, dan terus-menerus sehubungan dengan situasi sehari-hari. 

Nah, sebenarnya ada beberapa istilah dalam bahasa Inggris untuk megungkapkan kecemasan selain anxiety.

Berikut beberapa di antaranya.

Istilah 'Kecemasan' dalam Bahasa Inggris 

1. Angst = Kecemasan

2. Concern = Kekhawatiran

3. Disquiet = Kegelisahan

4. Doubt = Ragu

5. Dread = Rasa takut

6. Jitters = Kegugupan

Baca Juga: 12 Cara Mengungkapkan sedang Sakit dalam Bahasa Inggris selain 'I'm Sick'