Jawab Soal Bahasa Inggris Kelas XII Chapter 5, Vocabulary Builder

By Aldita Prafitasari, Selasa, 11 Oktober 2022 | 16:40 WIB
Terdapat soal Bahasa Inggris kelas XII (SMA) edisi revisi 2018 Chapter 5 halaman 62 pada Vocabulary Builder, materi Who was Involved?. (Unsplash)

adjar.id - Soal yang akan dibahas kali ini terdapat pada buku Bahasa Inggris kelas XII (SMA) edisi revisi 2018, Chapter 5 halaman 62, Vocabulary Buildermateri May I Help You?.

Kali ini kita akan mencari arti sejumlah kata yang berhubungan dengan teks berita atau news item text

Kita bisa menggunakan kamus untuk mencari arti dari setiap kata tersebut.

Yuk, simak pembahasan soal tersebut berikut ini!

B. Vocabulary Builder

Task: Find the meanings of the words.

Guess the meaning of each following word. Then, check them with your friends.

Consult your dictionary when necessary. After that, practice pronouncing the words with your friend.

1. obey /əʊˈ beɪ/ = comply with the command, direction, or request of (a person or a law); submit to the authority of.

Terjemahan: mematuhi perintah, arahan, atau permintaan (seseorang atau hukum); tunduk pada otoritas.

2. regulation /’reɡjəˈ leɪʃən/ = a rule or directive made and maintained by an authority.

Baca Juga: Jawab Soal Bahasa Inggris Kelas XII Chapter 5, Listening Task 2

  

Terjemahan: aturan atau arahan yang dibuat dan dipelihara oleh otoritas.