17 Nama Keraton dan Istana Raja di Indonesia

By Aldita Prafitasari, Rabu, 5 Oktober 2022 | 17:00 WIB
Keraton berarti tempat seorang penguasa baik raja atau ratu memerintah atau tempat tinggalnya. (Unsplash)

adjar.id - Sebelum kemerdekaan Indonesia, di Indonesia terdapat ratusan keraton, lo!

Keraton juga bisa disebut dengan istana raja, Adjarian.

Keraton merupakan istilah bahasa Jawa yang berarti tempat seorang penguasa baik raja maupun ratu memerintah atau tempat tinggalnya.

Beberapa keraton atau istana raja hingga saat ini masih dipergunakan dan masih beroperasi.

Sebagian besar lainnya sudah tidak digunakan dan bisa dikunjungi oleh masyarakat umum.

Nah, berikut beberapa keraton dan istana raja di Indonesia.

Daftar Keraton di Indonesia

1. Keraton Surakarta Hadiningrat

Nama Kerajaan: Kasunanan Surakarta Hadiningrat

Provinsi: Jawa Tengah

2. Pura Mangkunegaran

Baca Juga: Prasasti Peninggalan Kerajaan Tarumanegara