Cari Arti Kata: Nirwana

By Jestica Anna, Selasa, 4 Oktober 2022 | 19:00 WIB
Dalam bahasa Indonesia, nirwana berarti kebahagiaan yang abadi atau surga. (adjar.id/AJ)

Kebahagiaan dalam nirwana ini tidak dapat kita rasakan di dunia.

Oleh karena itu, lawan kata atau antonim dari kata "nirwana" adalah "dunia".

Lalu, bagaimana dengan sinonimnya?

Berikut sinonim kata "nirwana".

1. Surga

2. Firdaus

3. Indraloka

4. Adnan

5. Kayangan

6. Suargaloka

7. Suralaya

Baca Juga: Apa yang Dimaksud dengan Hiatus?