Jawab Soal Membuktikan Teks Deskripsi, Bahasa Indonesia Kelas XI Bab 1 Kurikulum Merdeka

By Aldita Prafitasari, Selasa, 27 September 2022 | 21:00 WIB
Terdapat soal membuktikan teks deskripsi, buku Bahasa Indonesia kelas XI Kurikulum Merdeka, halaman 18. (Unsplash)

Pada tahun 2020, trafik penumpang Bandara Manado sebanyak 938.705 penumpang, trafik pesawat sebesar 12.435 pesawat, dan trafik kargo sebesar 15.250.319 kg.

4. Ciri-Ciri Teks Deskripsi: Banyak ditemukan kata-kata atau frasa yang bermakna sifat atau keadaan.

Bukti Informasi/Kutipan: 

Saat ini, desain terminal Bandara Sam Ratulangi Manado mengombinasikan konsep tradisional danmodern.

Sentuhan tradisional berupa motif batik Tarawesan Pareday yang tercipta dalam bentuk geometris yang menyerupai sebuah perulangan garis sebagai representasi sebuah simbol gelombang kehidupan manusia yang hadir dari dua arah, yaitu arah atas dan bawah.

Sisi modern akan tampak pada fasilitas-fasilitas terminal yang berstandar internasional.

Simpulan

Berdasarkan hasil analisis ciri-ciri teks deskripsi, maka teks berjudul “Terminal Baru Bandara Sam Ratulangi Manado, Perpaduan Konsep Tradisional dan Modern” termasuk teks deskripsi karena menggambarkan suatu objek, yaitu lapangan terbang Sam Ratulangi.

Nah, demikianlah pembahasan soal membuktikan teks deskripsi berjudul “Terminal Baru Bandara Sam Ratulangi Manado, Perpaduan Konsep Tradisional dan Modern” dalam buku Bahasa Indonesia kelas XI, Adjarian.