Jawab Soal Bahasa Inggris Kelas XII Chapter 4, Reading Comprehension Tasks 1

By Aldita Prafitasari, Rabu, 21 September 2022 | 21:00 WIB
Terdapat soal seputar surat lamaran kerja pada buku Bahasa Inggris kelas XII (SMA) edisi revisi 2018 Chapter 4. (Kaboompics)

adjar.id - Pada buku Bahasa Inggris kelas XII (SMA) edisi revisi 2018 Chapter 4 halaman 50 terdapat soal pada reading comprehension tasks 1.

Soal tersebut terdapat pada materi Do You Know How to Apply for a Job?

Soal tersebut meminta kita untuk menjawab pertanyaan dengan jawaban yang sesuai mengacu pada teks surat lamaran kerja.

Dalam bahasa Inggris, surat lamaran pekerjaan disebut dengan application letter.

Nah, pembahasan soal di bawah ini bisa Adjarian jadikan sebagai referensi.

Yuk, simak!

Task 1: Read the text carefully.

As you read, try to figure out the answers to the following questions.

1. What is the type of the following text?

Answer: It is an application letter or now is called cover letter.

2. Why do people write such text?

Baca Juga: Jawab Soal Bahasa Inggris Kelas XII Chapter 4, Identify Parts of the Application Letter

  

Answer: People write it to apply for a job.

3. Do you think that someday you will write a text like that?

Answer: Yes, I will definitely write it sooner or later.

4. Do you know the names of the parts of the text marked by the numbers and the meaning of the words in italics in the text?