Jawab Soal Menelaah Kalimat Ajakan dan Adverbia Teks Prosedur 'Membuat Sorbet Buah Gampang dan Enak', Buku Bahasa Indonesia Kurikulum Merdeka Kelas VII

By Jestica Anna, Kamis, 8 September 2022 | 11:40 WIB
Pada buku Kurikulum Merdeka Bahasa Indonesia kelas VII halaman 90, terdapat soal yang membahas tentang kalimat ajakan dan adverbia pada teks prosedur Membuat Sorbet Buah Gampang dan Enak.
Pada buku Kurikulum Merdeka Bahasa Indonesia kelas VII halaman 90, terdapat soal yang membahas tentang kalimat ajakan dan adverbia pada teks prosedur Membuat Sorbet Buah Gampang dan Enak. (Pexels)

d. Simpanlah dalam freezer minimal selama satu jam.

Jawaban: Berikut ini penjelasan kata keterangan pada setiap kalimat.

a. Cuci buah sampai bersih.

Bagian yang digarisbawahi adalah kata keterangan cara.

b. Campur dan hancurkan semua bahan sampai halus dengan blender atau mesin penghancur.

Bagian "sampai halus" adalah keterangan cara, sementara "dengan blender atau mesin penghancur" adalah keterangan alat.

c. Aduk campuran hingga rata.

Bagian yang digarisbawahi adalah kata keterangan cara.

d. Simpanlah dalam freezer minimal selama satu jam.

Bagian yang digarisbawahi adalah kata keterangan alat.

Demikianlah pembahasan soal kalimat ajakan dan kata keterangan cara, alat, dan tujuan pada teks prosedur "Membuat Sorbet Buah Gampang dan Enak".

Baca Juga: Jawab Soal Menelaah Kalimat Pelepasan pada Teks Prosedur, Buku Bahasa Indonesia Kurikulum Merdeka Kelas VII