19 Ucapan Terima Kasih untuk Guru Menggunakan Bahasa Inggris

By Aldita Prafitasari, Kamis, 1 September 2022 | 11:40 WIB
Ada berbagai ungkapan yang bisa digunakan sebagai ucapan terima kasih untuk guru dalam bahasa Inggris. (Freepik)

  

Contoh Ucapan Terima Kasih untuk Guru dalam Bahasa Inggris

1. Thank you I really appreciate your help.

Terima kasih, saya sangat menghargai bantuan Bapak/Ibu Guru.

2. I am eternally grateful for everything you’ve taught me.

Saya selalu berterima kasih atas semua yang telah Bapak/Ibu Guru ajarkan kepada saya. 

3. Thank you for sharing your wisdom with me.

Terima kasih telah mengajarkan kebijaksanaan Bapak/Ibu Guru dengan saya.

4. I cannot thank you enough for helping me.

Saya tidak bisa cukup berterima kasih karena Bapak/Ibu Guru telah membantu saya.

5. I am very thankful that you are my teacher.

Saya sangat bersyukur bahwa Bapak/Ibu Guru adalah guru saya.