Wujud Nilai Instrumental dan Nilai Praksis dalam Pancasila, Materi PPKn Kelas 11 Kurikulum Merdeka

By Nabil Adlani, Rabu, 10 Agustus 2022 | 17:20 WIB
Wujud dari nilai instrumental dan nilai praksis Pancasila memiliki perbedaan di setiap silanya. (pixabay)

- Presiden memberikan grasi dan rehabilitasi dengan memperhatikan pertimbangan Mahkamah Agung.

- Presiden memberikan amnesti dan abolisi dengan memperhatikan pertimbangan DPR.

- Setiap orang berhak hidup dan mempertahankan hidup dan kehidupannya.

Nilai Praksis

Baca Juga: Penerapan Pancasila dalam Konteks Berbangsa, PPKn Kelas 10 SMA Kurikulum Merdeka

- Mengakui persamaan hak, kewajiban, dan derajat setiap manusia.

- Mengakui dan memperlakukan manusia sesuai harkat dan martabatnya.

- Tidak semena-mena terhadap orang lain.

Nilai instrumental sila kedua salah satunya setiap orang berhak hidup dan mempertahankan hidup dan kehidupannya.”

3. Sila Ketiga

Nilai Instrumentral:

- Negara Kesatuan Republik Indonesia adalah sebuah negara kepulauan yang berciri Nusantara dengan wilayah yang batas-batas dan haknya ditetapkan UU.