Keadaan Alam Benua Australia serta Letak Astronomis dan Geografis

By Aldita Prafitasari, Rabu, 10 Agustus 2022 | 14:40 WIB
Australia adalah sebuah benua yang sekaligus merupakan suatu negara. (Unsplash)

adjar.id - Seperti apa keadaan alam Benua Australia, letak astronomis, dan letak geografisnya?

Australia merupakan sebuah benua yang sekaligus merupakan suatu negara.

Nah, letak astronomis Benua Australia berada pada 10 derajat 41' LSsampai 43 derajat 39' LS dan 113 derajat 09' BT sampai 153 derajat 39' BT.

Secara geografis, letak benua Australia berbatasan dengan:

- Timur: Selandia Baru, Laut Koral, Laut Tasman, Samudera Pasifik

- Utara: Timur Leste, Papua Nugini, Indonesia, Laut Arafuru

- Selatan: Laut Timor dan Samudera Hindia

- Barat: Laut Timor dan Samudera Hindia

Sekarang kita cari tahu keadaaan alam Benua Australia, yuk!

Baca Juga: Nama-Nama Negara Bagian di Benua Australia dan Ibu Kotanya

Keadaan Alam Benua Australia

1. Wilayah Dataran Tinggi Timur