Jawab Soal Bahasa Inggris Kurikulum Merdeka Kelas X Chapter I, Task 5 Listen and Take Notes

By Aldita Prafitasari, Senin, 8 Agustus 2022 | 14:40 WIB
Termuat sejumlah soal pemahaman listening pada buku Bahasa Inggris Kurikulum Merdeka kelas X SMA. (Unsplash)

adjar.id - Kali ini kita akan melengkapi sebuah teks yang menceritakan seorang pemain bola.

Pemain bola dalam bahasa Inggris disebut dengan football player.

Teks yang harus kita lengkapi mengacu pada audio rekaman listening yang akan diperdengarkan oleh guru.

Nah, sembari mendengarkan, kita diminta untuk mencatat dan melengkapi kalimat yang sudah disediakan, Adjarian.

Dengan mendengarkan dan mencatat, kita jadi bisa mengerti pronouncation dan juga spelling dari setiap kata bahasa Inggris.

O iya, soal yang kita bahas kali ini terdapat pada buku Bahasa Inggris kelas 10 SMA Kurikulum Merdeka.

Soal tersebut ada pada Task 5, halaman 12, Chapter 1, materi Great Athletes.

Berikut pembahasan soal listening Task 5 materi Great Athletes.

Simak, yuk!

Baca Juga: Jawab Soal Bahasa Inggris Kurikulum Merdeka Kelas X Chapter I, Transkrip Teks Listening Task 2

Task 5

A. Listen and Take Notes

Complete the text using the words from the box.

He is very kind and thoughtful. I found on the internet that his blood type is probably A negative.

Sometimes he gives his blood to the blood bank so that people who need the same blood type as his will be able to use it.

It is not the only good thing that I like about him. He is very fit and loves to maintain his health. 

Ronaldo is also very generous which makes him a philanthropist.

He donates billions of dollars to the poor and underprivileged people across the world.

As a sports celebrity he remains humble. Ronaldo treats his fans in a very courteous way.

Baca Juga: Jawab Soal Bahasa Inggris Kurikulum Merdeka Kelas X Chapter I, Cristiano Ronaldo

Once, a person in the audience was injured in the face by the football kicked by Ronaldo.

Right after the match, Ronaldo apologized personally and gave him his jersey.

Terjemahan

Dia sangat baik dan bijaksana. Aku menemukan di internet bahwa golongan darahnya mungkin A negatif.

Terkadang dia memberikan darahnya ke bank darah agar orang yang membutuhkan golongan darah yang sama sebagai miliknya akan dapat menggunakannya.

Bukan satu-satunya hal baik yang saya sukai dari dia. Dia sangat bugar dan suka menjaga kesehatannya.

Ronaldo juga sangat murah hati yang membuatnya menjadi seorang dermawan.

Dia menyumbangkan miliaran dolar kepada orang-orang miskin dan kurang mampu di seluruh dunia.

Sebagai selebriti olahraga ia tetap rendah hati. Ronaldo memperlakukan para penggemarnya dengan sangat sopan.

Baca Juga: Jawab Soal Bahasa Inggris Kurikulum Merdeka Kelas X Chapter I, Listening Task 2

Suatu ketika, seorang penonton terluka di wajahnya oleh bola yang ditendang oleh Ronaldo.

Tepat setelah pertandingan, Ronaldo meminta maaf secara pribadi dan memberikan jerseynya.

Nah, itulah pembahasan soal listening task 5, pelajaran Bahasa Inggris Kelas X SMA/MA.