adjar.id - Ada beberapa hari nasional atau hari penting pada bulan Agustus 2022, Adjarian.
Biasanya hari nasional atau hari penting dibuat untuk memperingati hal-hal penting.
Setiap negara memiliki hari nasional atau hari pentingnya sendiri, termasuk Indonesia.
Ada beberapa hari nasional atau hari penting yang ditetapkan sebagai tanggal merah atau hari libur.
Namun, ada juga hari nasional atau hari penting yang tidak ditetapkan sebagai tanggal merah.
Nah, apa saja hari nasional atau hari penting yang ada di bulan Agustus 2022?
Berikut daftarnya.
Hari Nasional atau Hari Penting Bulan Agustus 2022
5 Agustus: Hari Dharma Wanita
Baca Juga: Apakah Hari Kartini Termasuk Hari Libur Nasional?
10 Agustus: Hari Veteran Nasional
10 Agustus: Hari Konservasi Alam Nasional
10 Agustus: Hari Kebangkitan Teknologi Nasional
12 Agustus: Hari Wanita TNI Angkatan Udara (WARA)
13 Agustus: Hari Pangkalan Brandan Lautan Api
14 Agustus: Hari Pramuka
17 Agustus: Hari Proklamasi Kemerdekaan Indonesia
18 Agustus: Hari Konstitusi Republik Indonesia
19 Agustus: Hari Departemen Luar Negeri Indonesia
Baca Juga: Daftar Libur Nasional Tahun 2022 yang Ditetapkan oleh Pemerintah
21 Agustus: Hari Maritim Nasional 24 Agustus: Hari Ulang Tahun TVRI
24 Agustus: Hari Anak Jakarta Membaca
Nah, itulah daftar hari nasional atau hari penting yang diperingati di bulan Agustus 2022, Adjarian.
Tonton video ini, yuk!