Seperti Apa Perbedaan Makna Kata 'Farther' dan 'Further'?

By Jestica Anna, Jumat, 29 Juli 2022 | 10:00 WIB
Meskipun sama-sama berarti lebih jauh, farther dan further memiliki makna yang berbeda. (adjar.id/AJ)

adjar.id - Adjarian, kali ini kita akan belajar perbedaan kata "farther" dan "further" dalam bahasa Inggris.

Jika dilihat sekilas, secara susunan huruf, kata "farther" dan "further" memang memiliki kemiripan.

Bukan hanya kemiripan pada susunan kata saja, arti kata "farther" dan "further" pun ternyata juga serupa, lo!

Yap! Dalam bahasa Indonesia, kedua kata tersebut berarti "lebih jauh".

Meskipun memiliki arti yang sama, bukan berarti "farther" dan "further" dapat digunakan untuk saling menggantikan.

Hal ini dikarenakan makna yang dimiliki kedua kata sifat tersebut berbeda, Adjarian.

Dengan memperlajari perbedaan maknanya, kita tidak akan kebingungan lagi dalam mengartikan atau membuat kalimat dengan kata "farther" ataupun "further".

Kira-kira, apa perbedaan kedua kata tersebut, ya?

Simak penjelasannya di bawah ini, yuk!

Baca Juga: Seperti Apa Perbedaan Pengucapan 'Life' dan 'Live' dalam Bahasa Inggris?

Perbedaan Makna Kata Farther dan Further

1. Farther