Contoh Teks Prosedur Kompleks

By Aldita Prafitasari, Sabtu, 30 Juli 2022 | 15:00 WIB
Teks prosedur kompleks adalah teks yang memiliki prosedur atau proses yang panjang. (Unsplash)

adjar.id - Di bawah ini ada contoh teks prosedur kompleks.

Teks prosedur kompleks adalah teks yang memiliki prosedur atau proses yang panjang.

Dengan begitu, langkah-langkah yang dituliskan juga sangat rinci dan banyak.

Saat membaca teks prosedur kompleks, kita harus berhati-hati mengikuti setiap langkahnya agar tidak ada yang terlewat dan hasilnya baik.

O iya, salah satu ciri teks prosedur kompleks adalah banyak menggunakan kata perintah, Adjarian.

Kata perintah yang dimaksud adalah kata kerja tanpa imbuhan "me-" seperti: nyalakan, siapkan, tulis, kupas, dan sebagainya.

Dalam teks prosedur kompleks juga terdapat kata penjelas seperti: pastikan, jangan, hindari, dan lain sebagainya.

Berikut contoh teks prosedur kompleks tentang cara membuat layang-layang.

"Teks prosedur terdiri dari banyak langkah-langkah yang harus dilakukan secara berurutan."

Baca Juga: Contoh Teks Prosedur Sederhana

Contoh Teks Prosedur Kompleks

Judul: Cara Membuat Layang-Layang