Jawab Soal Menceritakan Kebiasaan di Rumah terhadap Barang-Barang yang Sudah Tidak Dipakai

By Rahwiku Mahanani, Jumat, 22 Juli 2022 | 19:40 WIB
Barang yang sudah tidak dipakai di rumah bisa disumbangkan ke orang yang lebih membutuhkan. (freepik)

Namun, tidak setiap kalimat tersusun atas SPOK tersebut, Adjarian.

Nah, kalimat transitif adalah kalimat yang memerlukan objek, sedangkan kalimat intransitif tidak memerlukan objek.

Contoh Teks Menceritakan Kebiasaan di Rumah terhadap Barang-Barang yang Sudah Tidak Dipakai

Halo, namaku Sasmita. Saat ini aku duduk di bangku SD kelas empat.

Beberapa waktu lalu, aku dan ibu membongkar isi lemari.

Kami memilah baju.

Baju yang sudah kekecilan, kami sisihkan.

Baca Juga: Jawab Soal Latihan Menulis Kalimat Transitif dan Kalimat Intransitif

Baju yang masih muat dan kondisinya bagus dirapikan.

Baju-baju yang kekecilan tapi kondisinya masih bagus kemudian disatukan di dalam kardus.

Baju tersebut akan disumbangkan ke tetangga yang membutuhkan.

Jika hanya ditumpuk dan tidak dipakai baju yang bagus akan sia-sia.