Daftar Jurusan Soshum di Unsoed

By Rahwiku Mahanani, Rabu, 13 Juli 2022 | 18:40 WIB
Unsoed memiliki banyak pilihan jurusan soshum. (adjar.id/RM)

adjar.id - Adjarian sedang mencari daftar jurusan soshum di Unsoed?

Unsoed atau Universitas Jenderal Soedirman adalah sebuah perguruan tinggi negeri yang memiliki banyak jurusan.

Jurusan tersebut berada di bawah naungan 12 fakultas yang ada di Unsoed.

Bagi Adjarian yang ingin masuk jurusan kelompok soshum, ada banyak jurusan yang bisa dijadikan pilihan.

Berikut macam-macam jurusan soshum di Unsoed beserta daya tampungnya pada jalur SBMPTN 2022.

Jurusan Soshum di Unsoed

1. Ekonomi Pembangunan (48 kursi)

2. Manajemen (48 kursi)

3. Akuntansi (48 kursi)

Baca Juga: 10 Jurusan Favorit di Unsoed

4. Pendidikan Ekonomi (20 kursi)

5. Hukum (100 kursi)

6. Sosiologi (60 kursi)

7. Administasi Publik (48 kursi)

8. Ilmu Komunikasi (48 kursi)

9. Ilmu Politik (36 kursi)

10. Hubungan Internasional (32 kursi)

11. Sastra Indonesia (36 kursi)

12. Sastra Inggris (30 kursi)

Baca Juga: Jurusan Saintek di Unsoed

13. Sastra Jepang (32 kursi)

14. Pendidikan Bahasa Indonesia (32 kursi)

15. Pendidikan Bahasa Inggris (36 kursi)

Nah, itulah daftar jurusan soshum di Unsoed, Adjarian.

Ada jurusan yang kamu incar?

Coba Jawab!
Apakah di Unsoed ada jurusan Hubungan Internasional (HI)?
Petunjuk: Cek halaman 2.