Cara Mengubah Font Instagram agar Terlihat Estetis, Mudah Tanpa Aplikasi

By Atika Mayasari, Kamis, 14 Juli 2022 | 19:20 WIB
Font Instagram dapat diubah agar tampak estetis. (pixabay)

adjar.id - Pernahkah Adjarian melihat font atau desain kombinasi dari jenis huruf di Instagram yang esetetis dan keren?

Ketika melihat font Instagram yang esetis membuat beberapa pengguna Instagram penasaran bagaimana cara mengubah font Instagram tersebut.

Pemilihan font Instagram yang esetis dan keren ternyata dapat menentukan tampilan caption, instastory, dan bio Instagram.

Tampilan captioninstastory, dan bio Instagram menjadi lebih menarik dan berbeda dari biasanya.

Selain itu, ada rasa kepuasan ketika melihat tampilan Instagram kita menjadi lebih keren dan menarik.

Lalu bagaimana cara mengubah font Instagram yang esetetis, ya? Apakah bisa dilakukan tanpa aplikasi?

Yap, kalau ingin mengubah font Instagram, ada cara mudah dengan mengganti font Instagram lewat situs tertentu. Jadi tidak perlu aplikasi tambahan, Adjarian.

Apa saja situs yang dapat digunakan untuk uba font Instagram dan bagaimana caranya?

Berikut penjelasan mengenai cara mengubah font Instagram yang mudah.

Baca Juga: Bagaimana Cara Memperbaiki Bug Stories pada Aplikasi Instagram?

Rekomendasi Situs Pengubah Font Instagram

1. Situs coolsymbol.com