adjar.id - Soal yang akan kita bahas kali ini adalah soal pada Buku PR Interaktif pelajaran bahasa Inggris kelas XI halaman 106, Activity 13.
Soal tersebut ada pada latihan vocabulary exercises, materi Recent News.
Nah, kita diminta untuk mengubah kata yang tertera, yakni dari verb menjadi kata benda atau noun.
Verb merupakan kata kerja dan noun merupakan kata benda.
Di dalam bahasa Inggris, beberapa kata akan berubah kelas katanya jika mengalami penambahan akhiran -ion, Adjarian.
Sekarang coba kita simak pembahasan soal seputar materi tersebut, yuk!
Activity 13
Change the following words into nouns. Then, write their meanings in the following table.
6. Explain
Baca Juga: Jawab Soal Materi Bahasa Inggris Kelas XII, Chapter V Assessment A No. 17-20
Noun Ending with -ion: Explanation
Meaning: A statement, fact, or situation that tells you why something happened; a reason given for something.
Terjemahan: Pernyataan, fakta, atau situasi yang memberi tahu Anda mengapa sesuatu terjadi; alasan yang diberikan untuk sesuatu.
7. Illustrate
Noun Ending with -ion: Illustration
Meaning: A drawing or picture in a book, magazine, for decoration or to explain something.
Terjemahan: Gambar dalam buku, majalah, untuk dekorasi atau untuk menjelaskan sesuatu.
8. Inform
Noun Ending with -ion: Information
Baca Juga: Jawab Soal Materi Bahasa Inggris Kelas XII, Mid-Term Test 2 No. 27-30
Meaning: Facts or details about somebody/something
Terjemahan: Fakta atau detail tentang seseorang/sesuatu
9. Locate
Noun Ending with -ion: Location
Meaning: A place where something happens or exists; the position of something.
Terjemahan: Tempat di mana sesuatu terjadi atau ada; posisi sesuatu.
10. Observe
Noun Ending with -ion: Observation
Meaning: The act of watching somebody/something carefully for a period of time, especially to learn something.
Baca Juga: Jawab Soal Materi Bahasa Inggris Kelas XII, Mid-Term Test 2 No. 24-26
Terjemahan: Tindakan mengamati seseorang/sesuatu dengan cermat untuk jangka waktu tertentu, terutama untuk mempelajari sesuatu.
Nah, itulah pembahasan soal materi bahasa Inggris kelas XII pada Buku PR Interaktif materi Recent News, Adjarian.