Prosedur Pendaftaran Manual dan Pendaftaran Online PMB Udinus Semarang

By Aldita Prafitasari, Selasa, 5 Juli 2022 | 19:00 WIB
Terdapat dua prosedur pendaftaran PMB Universitas Dian Nuswantoro (Udinus), Semarang. (Dok. Laman Resmi Universitas Dian Nuswantoro)

1. Membaca tata tertib pendaftaran online.

2. Masuk ke laman apply.dinus.ac.id.

3. Mengisi formulir.

4. Transfer blaya pendaftaran ke nomor rekening yang sudah ditentukan.

5. Upload bukti transfer.

Baca Juga: Apa Saja Universitas Swasta di Semarang dengan Akreditasi A?

6. Pengumuman.

7. Mengikuti ujian sesuai gelombang yang didapatkan di kampus Udinus.

8. Print NCM dan kartu ujian.

9. Mendapatkan NCM dan kartu ujian melalui akun calon mahasiswa.

10. Verifikasi oleh panitia.

Itulah prosedur pendaftaran manual dan pendaftaran online PMB Udinus yang bisa kita coba, Adjarian.