adjar.id - Di bawah ini ada contoh perkenalan diri sebagai mahasiswa baru dalam bahasa Inggris.
Menjadi seorang mahasiswa baru, berarti kita berada di lingkungan yang baru, Adjarian. Itu berarti, kita juga bertemu teman dan banyak orang baru.
Oleh sebab itu, kita perlu memperkenalkan diri agar saling mengenal satu sama lain.
Nah, kali ini kita akan mempelajari bagaimana cara memperkenalkan diri sebagai mahasiswa baru dalam bahasa Inggris.
Perkenalan diri dalam bahasa Inggris disebut dengan introducing ourselves.
Sedangkan mahasiswa baru dalam Bahasa Inggris disebut dengan new college student.
Kita bisa menyebutkan beberapa informasi diri ketika memperkenalkan diri.
Kita juga bisa menyebutkan alasan apa yang membuat kita memutuskan untuk kuliah di perguruan tinggi tersebut.
Nah, berikut contoh perkenalan diri sebagai mahasiswa baru dalam bahasa Inggris dan terjemahannya di bawah ini, yuk!
Baca Juga: Contoh Memperkenalkan Diri Menggunakan Bahasa Inggris di Depan Kelas
Contoh Perkenalan Diri sebagai Mahasiswa Baru dalam Bahasa Inggris
Hello everyone, her name is Iliora Sarah, you can call me Lio.