Agenda dan Tema Festival Sriwijaya 2022 yang Digelar 29 Juni-6 Juli

By Atika Mayasari, Jumat, 1 Juli 2022 | 19:00 WIB
Festival Sriwijaya 2022 diagendakan mulai tanggal 29 Juni sampai 6 Juli 2022. (via Kompas/RhamaPurnaJati)

adjar.id - Festival Sriwijaya 2022 diselenggarakan pada tanggal 29 Juni sampai 6 Juli.

Festival Sriwijaya menjadi agenda rutin yang diselenggarakan oleh Pemerintah Sumatera Selatan.

Agenda rutin Festival Sriwijaya selalu mengangkat tema yang unik dan berbeda setiap tahunnya, Adjarian.

Di tahun ini, Festival Sriwijaya 2022 mengangkat tema "Kita Semua adalah Sriwijaya, Kita Bangga Menjadi Sriwijaya."

Tema Festival Sriwijaya 2022 memiliki makna dan harapa supaya nama besar Sriwijaya tetap dikenal serta terjaga.

Masyarakat juga diharapkan untuk meneladani nilai-nilai luhur yang diwariskan oleh kerajaan Sriwijaya.

Seperti nilai kerja keras, produktif, tanggung jawab, dan berkribadian baik.

Tema Festival Sriwijaya 2022 juga digunakan untuk menyusun agenda acara.

Nah, berikut agenda acara Festival Sriwijaya 2022 sesuai tema "Kita Semua adalah Sriwijaya, Kita Bangga Menjadi Sriwijaya".

Baca Juga: Sejarah Berdirinya Kerajaan Sriwijaya dan Masa Kejayaannya

Agenda Acara Festival Sriwijaya 2022

Agenda acara Festival Sriwijaya 2022 dimulai sepekan sejak tanggal 29 Juni sampai 6 Juli 2022.