adjar.id - Setiap kita bersekolah, kita diharuskan untuk membawa perlengkapan sekolah yang menunjang kegiatan belajar, Adjarian.
Nah, kali ini kita akan mempelajari nama-nama perlengkapan sekolah dalam bahasa Sunda.
Perlengkapan sekolah yang akan kita bahas kali ini dari mulai yang kita kenakan sampai kita gunakan.
Contohnya adalah "baju" dalam bahasa Sunda lemes disebut dengan acuk atau raksukan.
Sedangkan dalam bahasa Sunda loma kita bisa menyebutnya dengan ungkapan yang sama yaitu "baju".
Lalu, untuk perlengkapan sekolah yang kita gunakan contohnya adalah tas punggung.
Dalam bahasa Sunda, "tas punggung" disebut dengan kantong akod.
Apa lagi, ya, nama-nama perlengkapan sekolah dalam bahasa Sunda?
Berikut daftar kosakata seputar nama-nama perlengkapan sekolah dalam bahasa Sunda.
Baca Juga: Nama Tempat di Sekitar Perkampungan dalam Bahasa Sunda dan Artinya
Nama-Nama Perlengkapan Sekolah dalam Bahasa Sunda
1. Topi = Topi