7 Idiom Bahasa Inggris Menggunakan Kata 'Dream' dan Maknanya

By Atika Mayasari, Kamis, 30 Juni 2022 | 21:20 WIB
Ada sejumlah contoh idiom bahasa Inggris yang menggunakan kata dream atau 'mimpi'. (pixabay)

adjar.id - Ada beberapa idiom bahasa Inggris yang menggunakan kata dream beserta maknanya.

Kata dream dalam bahasa Indonesia memiliki arti mimpi.

Namun, makna idiom bahasa Inggris yang menggunakan kata dream belum tentu memiliki arti mimpi.

Sebab, makna idiom bahasa Inggris berbeda dengan arti secara harfiah.

Idiom bahasa Inggris hampir sama dengan idiom dalam bahasa Indonesia.

Persamaan dilihat dari susunan kata dalam idiom yang tidak dapat dipisahkan.

Susunan kata idiom yang dipisah akan menghasilkan makna yang berbeda.

Lalu, tahukah Adjarian apa saja idiom bahasa Inggris yang menggunakan kata dream?

Berikut tujuh contoh idiom bahasa Inggris menggunakan kata dream dan maknanya.

Baca Juga: 5 Idiom Bahasa Inggris Menggunakan Kata Ball Beserta Makna dan Contoh Kalimat

Contoh Idiom Bahasa Inggris Menggunakan Kata Dream

1. In one's dreams