Nama Tempat di Sekitar Perkampungan dalam Bahasa Sunda dan Artinya

By Aldita Prafitasari, Kamis, 30 Juni 2022 | 18:00 WIB
Dalam bahasa Sunda, nama tempat disebut dengan ngaran patempatan. (Unsplash)

adjar.id - Kali ini kita akan mempelajari nama-nama tempat di sekitar perkampungan dalam bahasa Sunda, Adjarian.

Dalam bahasa Sunda, nama tempat disebut dengan ngaran patempatan.

Selain menambah wawasan kosakata bahasa Sunda, mempelajari materi ini bisa kita prakitkkan di kehidupan sehari-hari, lo.

Contoh nama tempat di sekitar perkampungan adalah buruan.

Dalam bahasa Indonesia, buruan disebut dengan halaman rumah.

Biasanya, halaman rumah ini ditanamai dengan bunga-bunga atau dijadikan taman.

Contoh lain adalah pancuran atau tampian yang merupakan tempat pemandian atau toilet yang ada di atas kolam.

Nah, masih banyak lagi nama tempat atau ngaran patematan dalam bahasa Sunda yang bisa kita pelajari.

Berikut daftar nama tempat di sekitar perkampungan dalam bahasa Sunda dan artinya. Yuk, simak!

Baca Juga: 21 Istilah yang Berhubungan dengan Kebersihan Badan dalam Bahasa Sunda

  

Nama Tempat di Sekitar Perkampungan dalam Bahasa Sunda