Bagaimana Cara Penggunaan Kata Instead dalam Sebuah Kalimat Bahasa Inggris?

By Jestica Anna, Senin, 27 Juni 2022 | 09:30 WIB
Dalam sebuah kalimat bahasa Inggris, kata instead bisa diletakkan di awal dan akhir kalimat. (Unsplash/Danylo Suprun)

Sebagai kata keterangan, "instead" bisa diletakkan di awal kalimat sebagai pembuka dan tetap berperan sebagai kata keterangan, bukan subjek.

Dalam penggunaannya di awal kalimat, instead dipisah dengan kalimat utama menggunakan tanda baca koma (,).

Contoh penggunaan:

(Kami menunda rencana ke Bali. Sebagai gantinya, kami menikmati waktu di kampung halaman.)

(Aku tidak masuk universitas tahun ini. Sebagai gantinya, aku mengambil satu tahun jeda dan mempersiapkan UTBK tahun depan.)

Baca Juga: Bagaimana Penggunaan Kata 'Ain't' dalam Bahasa Inggris?

(Aku tidak bisa meminum kopi. Sebagai gantinya, aku minum matcha untuk membuatku tetap terjaga.)

Diletakkan di Akhir Kalimat

Selain bisa diletakkan di awal kalimat. Kata "instead" juga bisa diletakkan di akhir kalimat.

Nah, kalau diletakkan di akhir kalimat, kita tidak perlu memisahkannya dengan tanda baca koma, Adjarian.

Contoh penggunaan:

(Susah untuk memahami pelajaran di kelas, jadi aku mengambil pembelajaran privat bersama guruku saja.)

Baca Juga: Bagaimana Cara Menggunakan Kata 'Gonna' dalam Bahasa Inggris?

(Jus mangganya habis, apakah kamu mau segelas smoothie mangga sebagai gantinya?)

(Kalau kamu tidak punya soda kue, kamu bisa menggunakan tepung kanji sebagai gantinya.)

Nah, Adjarian, itulah cara penggunaan kata "instead" dalam sebuah kalimat bahasa Inggris.

Coba Jawab!
Apakah kata "instead" yang diletakkan di akhir kalimat perlu dipisah menggunakan koma?
Petunjuk: Cek halaman 3.