15 Link Twibbon Hari Bidan Nasional yang Diperingati Tanggal 24 Juni

By Aldita Prafitasari, Rabu, 22 Juni 2022 | 17:20 WIB
Hari Bidan Nasional diperingati setiap tanggal 24 Juni. (Unsplash)

adjar.id - Setiap tanggal 24 Juni setiap tahunnya, kita merayakan Hari Bidan Nasional, Adjarian.

Peringatan ini bertepatan dengan hari lahirnya Ikatan Bidan Nasional atau IBI.

Tujuan dari peringatan ini adalah untuk meningkatkan kesadaran masyarakat akan betapa mulianya tugas sebagai seorang bidan dalam dunia kesehatan.

Seorang bidan tidak hanya membantu ibu hamil dalam proses persalinan namun juga memiliki peran yang lebih kompleks.

Peran tersebut seperti memantau kehamilan calon ibu, kesehatan janin, hingga edukasi mengenai perawatan bayi serta perencanaan keluarga.

Oleh sebab itu, IBI menetapkan tanggal 24 Juni sebagai Hari Bidan Nasional untuk menghormati profesi bidan dengan segala tugas dan peranya yang berjasa.

Nah, kita juga bisa merayakan Hari Bidan Nasional salah satunya dengan cara membagikan twibbon Hari Bidan Nasional melalui media sosial.

Di bawah ini merupakan 15 link twibbon Hari Bidan Nasional yang bisa kita pilih dan gunakan, Adjarian..

Simak bersama-sama link dan cara penggunaannya di bawah ini, yuk!

Baca Juga: Diperingati Setiap 5 Mei, Berikut Sejarah Hari Bidan Internasional

15 Link Twibbon Hari Bidan Nasional yang Diperingati Tanggal 24 Juni

Download gratis link twibbon Hari Bidan Nasional 2022 dengan desain terbaru untuk media sosial yang bisa dipilih dan bisa dipasang dengan mengikuti cara berikut: