4 Manfaat Mendengarkan Dongeng sebelum Tidur #MendongenguntukCerdas

By Rahwiku Mahanani, Rabu, 15 Juni 2022 | 20:30 WIB
Mendengarkan dongeng sebelum tidur memiliki sejumlah manfaat. (freepik)

Malam hari adalah waktunya beristirahat.

Orang tua yang seharian bekerja dan Adjarian yang berjam-jam belajar tentunya merasa lelah.

Nah, dongeng sebelum tidur membuat orang yang menceritakan dan mendengarkan terhibur.

Mereka pun akhirnya akan tertidur dengan tenang dan esoknya terbangun dengan badan segar.

Itulah beberapa manfaat mendengarkan dongeng sebelum tidur, Adjarian.

Baca Juga: 4 Jenis Boneka yang Bisa Digunakan untuk Mendongeng #MendongenguntukCerdas

Apa dongeng favoritmu sebelum tidur, nih?

#MendongenguntukCerdas

(Penulis: Sylvana Toemon, Iveta Rahmalia, Rahwiku Mahanani)

Tonton video ini, yuk!