adjar.id - Apa Adjarian pernah membuat congratulations card?
Congratulations card dalam bahasa Indonesia disebut dengan kartu ucapan selamat.
Biasanya digunakan untuk mengungkapkan rasa bangga dan mengucapkan selamat kepada orang lain, Adjarian.
Nah, pada buku PR Interaktif pelajaran Bahasa Inggris Kelas X halaman 26-27, Activity 16, terdapat soal tentang congratulations cards.
Soal tersebut terdapat ada pada materi "Congratulation on Your Success!".
Kita diminta untuk melengkapi kartu ucapan selamat berikut dengan kata-kata yang benar dari kotak.
Jangan lupa untuk memahami setiap kosakatanya agar dapat mengisi soal dan jawaban dengan benar, ya!
Pembahasan jawaban soal dari pertanyaan di bawah ini dapat kita jadikan referensi mengerjakan tugas.
Sekarang kita simak pembahasan soal dan jawabannya materi kartu ucapan selamat atau congratulations cards di bawah ini, yuk!
Baca Juga: Jawab Soal Materi Bahasa Inggris Kelas X, Bab V Activity 15
Complete the following congratulations cards with correct words from the boxes.
Lengkapi kartu ucapan selamat berikut dengan kata-kata yang benar dari kotak.
Card 1
congratulations = selamat
receive = mendapatkan
hope = berharap
future = masa depan
inspirations = inspirasi
victory = kemenangan