adjar.id - Masyarakat Indonesia memiliki tanggung jawab terhadap bangsa dan negara Indonesia.
Yap setiap individu anggota masyarakat memiliki tanggung jawab yang harus dilaksanakan.
Sikap tanggung jawab dapat mencerminkan karakter setiap individu.
Individu yang memiliki tanggung jawab baik kemungkinan besar juga memiliki karakter yang baik.
Pengertian tanggung jawab adalah sikap individu untuk melaksanakan kewajiban atau tugas dan menanggung segala perbuatannya.
Berikut contoh tanggung jawab masyarakat terhadap bangsa dan negara.
"Setiap masyarakat harus memiliki sikap tanggung jawab karena tanggung jawab merupakan sikap yang terpuji dan dapat membentuk karakter."
Contoh Tanggung Jawab Masyarakat terhadap Bangsa dan Negara
Tanggung jawab harus dilakukan di mana saja dan kapan saja.
Baca Juga: Jenis-Jenis Tanggung Jawab Individu sebagai Anggota Masyarakat di Lingkungan
Mulai dari diri sendiri, keluarga, sekolah, masyarakat, bangsa dan negara, serta kepada Tuhan.