Penjelasan Slang Word yang Sering Ditemukan di Internet, Salah Satunya 'Sent Me'

By Atika Mayasari, Senin, 6 Juni 2022 | 20:00 WIB
Slang word sering ditemukan di internet. (pixabay)

adjar.id - Apa Adjarian tahu yang dimaksud dengan slang word?

Slang word adalah bahasa gaul dalam bahasa Inggris.

Nah, slang word ini biasanya digunakan dalam percakapan sehari-hari, termasuk percakapan di internet.

Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), slang memiliki arti ragam bahasa yang tidak resmi dan tidak baku yang sifatnya musiman.

Pada umumnya slang word adalah kosakata yang digunakan dalam percakapan informal. Artinya, percakapan yang menggunakan slang word bersifat santai atau tidak resmi.

Selain itu, slang word memiliki sifat yang lebih eksklusif.

Maksudnya tidak semua orang mengerti arti slang word, namun hanya beberapa kelompok tertentu yang mengerti dan memahami kosakata tersebut.

O iya, jumlah slang word atau bahasa gaulnya bahasa Inggris ini setiap saat semakin bertambah.

Berikut beberapa slang word yang sering ditemukan di internet. Yuk, simak bersama!

Baca Juga: 11 Slang Word yang Sering Digunakan dalam Percakapan Sehari-hari

Slang Word yang Sering Ditemukan di Internet

1. Sent Me