3 Negara Terbersih di Dunia, Salah Satunya Swiss

By Atika Mayasari, Senin, 6 Juni 2022 | 18:20 WIB
Daftar negara terbesih di dunia memiliki kondisi ramah lingkungan. (pixabay)

adjar.id - Ada banyak negara di dunia. Nah, kira-kira negara mana saja yang dinobatkan sebagai negara terbersih di dunia, ya?

Kebersihan merupakan sesuatu yang harus dijaga dan dipelihara oleh setiap warga masyarakat untuk menghasilkan lingkungan yang bersih.

Upaya kebersihan tersebut dapat berupa pengelolaan sampah, kualitas air bersih, udara bersih, sanitasi, dan upaya-upaya lainnya.

Negara yang memiliki lingkungan yang bersih akan membuat warganya merasa nyaman tinggal di sana.

Selain itu, negara yang bersih juga akan meningkatkan kualitas hidup warganya, lo.

Sebaliknya, negara yang tidak memiliki lingkungan yang bersih dapat menyebabkan berbagai masalah.

Contohnya munculnya penyakit pencernaan yang diderita warganya seperti diare dan sakit perut, gangguan pernapasan, dan gangguan kesehatan lainnya.

Nah, berikut tiga negara terbersih di dunia.

Simak, yuk!

Baca Juga: Mengenal Sungai Aare Swiss, Salah Satu Sungai Primadona di Swiss

Daftar Negara Terbersih di Dunia

1. Swiss