Faktor-Faktor yang Memengaruhi Penawaran Uang dalam Perekonomian

By Nabil Adlani, Sabtu, 21 Mei 2022 | 09:00 WIB
Uang menjadi salah satu alat pembayaran yang penting dalam perekonomian. (unsplash/Alexander Mils)

Hal tersebutlah yang akan berpengaruh terhadap kecepatan peredaran uang.

Pada masyarakat industri kecepatan uang ataupun jumlah uang beredar akan melebihi masyarakat agraris.

“Struktur ekonomi masyarakat agraris dan industri yang berbeda akan memengaruhi penawaran uang.”

4. Tingkat Suku Bunga

Tingginya tingkat suku bunga yang ditetapkan oleh Bank Sentral tehadap bank umum bisa membuat kemampuan bank untuk memberikan kredit usaha lebih kecil.

Baca Juga: Mengenal Jenis-Jenis Alat Pembayaran yang Digunakan di Indonesia

Hal ini yang kemudian membuat jumlah uang beredar di masyarakat akan semakin berkurang.

Akan tetapi jika bunga pinjaman rendah, kemampuan bank untuk memberikan pinjaman kepada masyarakat akan lebih besar.

Sehingga, jumlah uang beredar di masyarakat akan semakin bertambah, Adjaian.

Nah, itu tadi faktor-faktor yang memengaruhi penawaran uang dalam suatu sistem perekonomian.

Yuk, sekarang jawab pertanyaan ini!

Pertanyaan

Apa yang dimaksud dengan penawaran uang?

Petunjuk: Cek halaman 1.

Tonton juga video ini, yuk!