adjar.id – Adjarian, sudah tahu apa itu bonus demograsi?
Bonus demografi adalah sebuah kondisi saat usia produktif jauh lebih besar daripada jumlah usia tidak produktif.
Nah, usia produktif ini yaitu antara umur 15 sampai 64 tahun yang sudah sanggup untuk bekerja.
Kondisi inilah yang kemudian bisa menimbulkan dampak, peluang, dan tantangan dari bonus demografi.
O iya, bonus demografi ini disebut juga sebagai ledakan penduduk.
Hal ini tidak lepas dari bertambahnya jumlah penduduk setiap tahunnya yang terus bertambah, khususnya bagi negara-negara berkembang.
Adanya bonus demografi ini bisa memberikan sesuatu yang positif ataupun negatif tergantung dari kebijakan yang dibuat pemerintah.
Salah satu manfaat dari adanya bonus demografi ini adalah bisa meningkatkan perekonomian negara, lo.
Yuk, kita cari tahu dampak, peluang, dan tantangan dari bonus demografi berikut ini, Adjarian!
Baca Juga: Apa Itu Sensus Penduduk?
Dampak Bonus Demografi
Berikut ini beberapa dampak dari bonus demografi, di antaranya: