Daftar Satuan Waktu beserta Contoh Soal dan Pembahasannya

By Aldita Prafitasari, Rabu, 18 Mei 2022 | 17:40 WIB
Dalam istilah matematika, satuan waktu dikenal dengan hari, jam, menit, dan detik. (Pexels)

2. 1 abad = 100 tahun

3. 1 dasawarsa = 10 tahun

4. 1 windu = 8 tahun

5. 1 lustrum = 5 tahun

6. 1 tahun = 12 bulan

7. 1 tahun = 2 semester

8. 1 tahun = 3 caturwulan

Baca Juga: Mengenal Sistem Satuan Waktu

9. 1 tahun = 4 triwulan

10. 1 tahun = 52 minggu

11. 1 tahun = 365 hari

12. 1 semester = 6 bulan