Gambar Ilustrasi: Pengertian, Media Gambar, dan Langkah-Langkah Membuatnya

By Atika Mayasari, Kamis, 12 Mei 2022 | 08:00 WIB
Membuat gambar ilustrasi membutuhkan media gambar seperti kertas dan pewarna. (piqsels)

2. Sketsa

Sketsa merupakan rancangan gambaran yang dibuat dari gagasaa yang sudah ditentukan.

Nah, dalam membuat sketsa harus memperhatikan beberapa hal, seperti tata letak dan ukuran objek yang akan digambar agar bisa sesuai.

"Menentukan gagasan dan sketsa merupakan bagian dari langkah membuat gambar ilustrasi."

3. Pewarnaan

Baca Juga: Tahap-Tahap yang Dilakukan dalam Proses Menggambar Ilustrasi

Setelah sketsa selesai digambar, langkah selanjunya adalah memberikan warna.

Saat memberikan warna, kita dapat memilih media pewarnaan yang sesuaikan dengan media alat gambar yang digunakan.

hal ini penting dilakukan agar hasil gambar bisa maksimal, Adjarian.

Nah, itulah langkah-langkah membuat gambar ilustrasi beserta media gambar yang digunakan.

Sekarang jawab pertanyaan di bawah ini, yuk!

Pertanyaan
Media apa saja yang digunakan untuk membuat gambar ilustrasi?
Petunjuk: Cek halaman 2.

Tonton video ini, yuk!