Jawab Soal Menghitung Luas Bangun Datar Segitiga, No 1-2 Kelas 4 SD

By Jestica Anna, Minggu, 8 Mei 2022 | 18:30 WIB
Segitiga merupakan bangun datar yang terdiri atas tiga sisi yang membentuk tiga sudut. (Pexels)

a. Diketahui tinggi 13 cm dan luas 52 cm2

L = 1/2 x a x t

52 cm2 = 1/2 x a x 13

Baca Juga: Menghitung Rumus Luas Segitiga Sama Sisi dan Sifatnya

a = 52 x 2 : 13

a =  8 cm

Jadi, panjang alas segitiga a adalah 8 cm.

b. Diketahui alas 25 cm dan luas 125 cm2

L = 1/2 x a x t

t = 2 x L : a

t = 2 x 125 : 25

t = 250 : 25

t = 10 cm

Baca Juga: Rumus Luas Segitiga Sembarang dan Sifat-Sifatnya

Jadi, tinggi segitiga b adalah 10 cm

c. Diketahui tinggi 18 cm dan luas 234 cm2

L = 1/2 x a x t

a = 2 x L : t

a = 2 x 234 : 18

a = 468 : 18

a = 26 cm

Jadi, panjang alas segitiga c adalah 26 cm.

Nah, itulah pembahasan soal matematika materi menghitung luas segitiga, Adjarian.

Baca Juga: Bangun Datar Segitiga: Jenis, Ciri-Ciri, dan Rumusnya

Tonton video ini, yuk!