adjar.id - Kegiatan manusia yang dilakukan untuk memenuhi kebutuhannya seringkali memberikan dampak perubahan lingkungan dan menyebabkan kerusakan lingkungan.
Manusia memanfaatkan berbagai bagian dari lingkungan alam untuk memenuhi kebutuhannya.
Seperti pemanfaatan tanah, hewan, tumbuhan, berbagai hasil tambang, dan lain sebagainya.
Misalnya tanah yang dimanfaatkan sebagai tempat hidup, lalu hewan dan tumbuhan yang dimanfaat sebagai sumber makanan.
Namun, ada beberapa manusia yang kurang bertanggung jawab dalam memanfaatkan sumber daya alam di lingkungan.
Seperti menggunakan sumber daya alam secara berlebihan, Adjarian.
Selain itu, ada berbagai kegiatan manusia yang memberikan dampak perubahan dan kerusakan lingkungan.
Apa saja kegiatan manusia yang dapat menyebabkan kerusakan lingkungan? Yuk, simak pembahasan berikut!
"Menggunakan sumber daya alam secara berlebihan merupakan salah satu kegiatan manusia yang dapat merusak lingkungan."
Baca Juga: Perubahan Keseimbangan Ekosistem Akibat Kegiatan Manusia
1. Perpindahan Penduduk