Kumpulan Soal TKP SKD CPNS Materi Lingkungan Masyarakat dan Pembahasan

By Aldita Prafitasari, Jumat, 6 Mei 2022 | 12:00 WIB
Sebagai makhluk sosial, manusia tidak bisa hidup tanpa adanya bantuan dari orang lain. (Pexels.com)

Padahal, Siska tahu bahwa dalam kampung tersebut ada juga warga yang sosial ekonominya menengah ke atas.

Untuk membantu Pak RT setempat dalam kegiatan sosial bagi warga yang tidak mampu, Siska mempelopori memberikan sumbangan, kemudian dia membuat surat edaran yang isinya mengetuk hati para dermawan di kampung tersebut dengan izin Pak RT.

Namun, usaha Siska tersebut ditentang oleh suaminya, Anton karena Siska dianggap sudah menggantikan tugas Pak RT dan takut mendapatkan respon yang kurang baik dari para tetangga.

Jika Anda warga baru di kampung tersebut bagaimana sikap Anda menghadapi hal ini?

A. Sangat setuju dengan sikap Siska

B. Mengikuti apa yang sudah diputuskan Pak RT dan musyarawah desa

C. Lebih baik diam daripada salah melangkah

Baca Juga: Contoh Soal dan Jawaban Materi Kepemimpinan, TKP SKD CPNS

D. Membantu Siska dengan memberikan sumbangan

E. Setuju dengan Siska dan ikut berperan mengoordinir warga

Jawaban: E. Setuju dengan Siska dan ikut berperan mengoordinir warga

Pembahasan :