5 Fakta Menarik Domba, Benarkah Punya Daya Ingat yang Baik?

By Rahwiku Mahanani, Minggu, 1 Mei 2022 | 20:00 WIB
Domba adalah hewan yang banyak dipelihara. (piqsels)

adjar.id - Siapa yang pernah bertemu domba secara langsung?

Domba adalah salah satu hewan yang banyak dipelihara.

Domba biasanya dipelihara untuk diambil rambutnya.

Rambut domba nantinya akan diolah menjadi wol.

Selain rambut, domba juga dimanfaatkan daging dan susunya.

Nah, terlepas dari itu semua, domba memiliki sejumlah fakta menarik, lo.

Bahkan, beberapa fakta jarang diketahui oleh banyak orang.

Ingin tahu apa saja fakta menarik seputar domba?

Berikut lima fakta menarik domba. Yuk, simak!

Baca Juga: Ada Kemiripan, Apa Perbedaan Domba dengan Kambing? #AkuBacaAkuTahu

Fakta Menarik Domba

1. Daya Ingat yang Baik