Contoh Soal dan Jawaban Materi Kepemimpinan, TKP SKD CPNS

By Aldita Prafitasari, Selasa, 3 Mei 2022 | 10:30 WIB
Sikap kepemimpinan merupakan sikap yang perlu dimiliki oleh setiap orang. (Freepik)

adjar.id - Kepemimpinan merupakan sikap dan keterampilan yang dimiliki seseorang dalam "memimpin" atau membimbing orang lain, tim, atau seluruh organisasi.

Tidak semua pemimpin memiliki sikap kepemimpinan, Adjarian.

Menjadi pemimpin yang baik harus meencakup sikap tegas, jujur serta disiplin.

Hal tersebut dapat membuat bawahan dan rekan-rekan menjadi segan, patuh, dan hormat, bukan takut.

Materi seputar kepemimpinan adalah salah satu yang diujikan dalam  Tes Karakteristik Pribadi atau TKP SKD CPNS.

Kita diminta untuk menjawab soal dengan pilihan yang paling dekat menunjukkan ciri sikap kepemimpinan.

Salah satu ciri seseorang memiliki sikap kepemimpinan adalah memiliki integritas, komunikasi dan akuntabilitas yang baik.

Berikut contoh soal dan jawaban materi kepemimpinan.

Coba kerjakan, yuk!

Baca Juga: Kumpulan Soal CPNS TKP Materi Jejaring Kerja serta Pembahasan

Contoh Soal dan Jawaban Materi Kepemimpinan, Materi TKP SKD CPNS

1. Apabila Anda adalah seorang pemimpin, tindakan apa yang akan Anda ambil dalam mendeligasikan sebuah tugas pada staf-staf Anda....