4 Unsur Pementasan dalam Teater Tradisional

By Nabil Adlani, Sabtu, 23 April 2022 | 11:30 WIB
Dalam sebuah pementasan teater ada berbagai unsur penting di dalamnya. (unsplash/Erik Mclean)

1. Unsur Panitia Pementasan

Panitia adalah sekelompok orang-orang yang membentuk suatu organisasi untuk mencapai tujuan tertentu.

Nah, dalam hal ini, organisasi dibentuk dengan sistem organisasi kepanitiaan.

Panitia pementasan mempunyai dua wilayah kerja yang penting, yaitu adanya panitia artistik di bawah pimpinan sutradara dan panitia non artistik di bawah pimpinan produksi.

Kehadiran panitia dalam pementasan teater tradisonal karena sifat seninya sebagai hasil kolektif masyarakat pendukungnya yang merakyat, sederhana, berhasaja, dan lain sebagainya.

“Organisasi dalam sistem panitia menempatkan pimpinannya bersifat dewan atau kolegial.”

2. Unsur Materi Pementasan Teater

Baca Juga: Klasifikasi Teater Tradisional dan Fungsinya

Syarat kedua sebagai unsur penting dalam sebuah pementasan adalah wujud, benda, materi, atau bentuk ungkap pementasan seni.

Hal ini yang kemudian mengandung nilai-nilai kehidupan dan diciptakan oleh seniman secara sadar melalui medium seni tertentu.

Materi pementasan ini adalah wujud karya teater yang dibangun melalui proses kreatif seniman melalui tahapan dengan menggunakan medium tertentu bersifat kolektif.

3. Unsur Penonton